Tips Singkat Agar Flashdisk Bertahan Lama

Tips Flashdisk  Bertahan Lama
Tips Merawat Flashdisk

Tips Agar Flashdisk  Bertahan Lama

Flashdisk atau USB Drive  merupakan media penyimpanan data, dalam bentuk perangkat keras (hardawre), flasdish termasuk media penyimpanan external. Flashdis menjadi media penyimpanan terkenal menggantikan pupularitas disket yang notabennya hanya mampu meyimpan 1 3 Mb saja. Sekarang ini media peyimpanan hardis bisa mencakup hingga 1 TB. Untuk sebagian orang flashdisk adalah barang wajib, namun serinfg terlupakan bagaimana seharusnya menjaga flashdisk menjadi awet, tentunya akan menjadi sumber masalah apabila flashdisk yang menyimpan data penting, menjadi rusak, ada beberapa tips agar Flashdisk menjadi tetap awet.

1.Jangan memutar file atau film melalui flashdisk

Untuk sebagian orang pasti pernah melakukan hal ini, tanpa disengaja kita memutar file file besar melaui flashdik, misalkan menonton video, mendengarkan lagu, atau mengerjakan file penting yang datanya di render dalam flasdishk. Kenapa ini dilarang, karena tanpa kita ketahui jika kita memutar file atau film melalui flashdisk, maka memori penyimpanan data akan terus bekerja yang menyebabkan suhu pada flashdisk berlebih, karena tanpa dipakai pun jika flasdishk kita colokkan ke komputer akan menyebabkan suhu meningkat pada flashdisk, oleh karena itu media penyimpanan data akan cepat rusak jika suhu melebihi batas.

2.Scan Dengan Anti  Virus.
Ada penyebab suhu flasdish menjadi panas, selain penggunaan, yaitu virus yang menyebabkan memori flasdishk bekerja dengan sendirinya, biasanya ditandai dengan lampu led di flasdishk yang berkedip cepat padahal kita tidak sedang mengcopy data.

3.Sering Jatuh
flasdishk apabila terlalu sering jatuh akan menyebabkan komponen menjadi cepat rusak, oleh karena itu jaga flasdishk jangan sampai terlalu sering terjatuh.

4.Masuk Air
Setiap barang elektronik pasti memiliki komponen, oleh karena itu jauhkan jangan sampai terndam air, untuk beberapa merk terkenal mungkin aman, namun tidak mungkin bisa bertahan jika terlalu sering kemasukan air. pilihlah flasdisk dengan model buka tutup bermodel slide (sorong) karena sebagian pemilik flashidsk, sering kehilangan tutup flasdishknya.

Semoga artikel ini bermanfaat untuk sobat, silahkan sobat share ke teman teman jika artikel ini bermanfaat.




EmoticonEmoticon